Need support?

Please leave a message

×
Malvern - Zetasizer Nano ZSP - pengukur partikel, ukuran molekul, zeta potential dan mobilitas elektroforesis

Zetasizer Nano ZSP merupakan produk premium di lini produk Zetasizer yang dapat digunakan untuk mengukur partikel serta mobilitas elektroforesis dari protein, zeta potential dari nanopartikel dan permukaan. Selain itu, tersedia juga fitur pengukuran mikrorheologi protein dan polimer sebagai opsi tambahan. Kinerja yang luar biasa juga memungkinkan pengukuran berat molekul dan koefisien virial, A2, makromolekul dan kD dengan prinsip pengukuran interaksi hamburan cahaya dinamis.

Untuk aplikasi tentang kisaran Malvern Zetasizer Nano ZSP, silahkan klik disini

Zetasizer Nano ZSP

Spesifikasi Teknis Keterangan
Parameter zeta potential, mikrorheologi, mobilitas protein, ukuran partikel, ukuran molekuler, berat molekul
Rentang ukuran partikel 0.3 nanometer – 10 mikrometer
Rentang Temperatur 0 ° C sampai 90 ° C
Tipe dispersi basah
Teknologi hamburan cahaya dinamis, hamburan cahaya elektroforesis, hamburan cahaya statis
  • Akurasi, sensitifitas dan repetisi yang tinggi untuk pengukuran nanopartikel dan protein
  • Dapat mengukur baik zeta potential maupun mobilitas elektroforesis koloid dan nanopartikel
  • Petunjuk penggunaan dan perangkat lunak yang mudah disesuaikan untuk kebutuhan analisis dan pelaporan data

Malvern Zetasizer Nano ZSP

  • Kedirgantaraan
  • Otomotif
  • Biofarmasi dan bioteknologi
  • Bahan kimia
  • Konstruksi
  • Kosmetik dan perawatan diri
  • Pertahanan
  • Pendidikan dan akademikal
  • Elektronik
  • Energi
  • Lingkungan
  • Makanan dan minuman
  • Mesin dan manufaktur
  • Pertambangan dan mineral
  • Minyak dan gas
  • Optikal
  • Kertas dan kayu
  • Farmasi
  • Polimer, plastik dan karet
  • Bubuk dan pigmen coating
  • Semikonduktor, solar dan elektronik
Malvern PanalyticalMalvern Panalytical dibentuk dari penggabungan usaha Malvern Instruments dan PANalytical pada 1 Januari 2017 dan mempekerjakan lebih dari 2000 orang di seluruh dunia. Teknologi Malvern Panalytical digunakan oleh para ilmuwan dan insinyur di berbagai industri dan organisasi untuk mengatasi tantangan yang terkait dengan usaha memaksimalkan produktivitas, mengembangkan produk berkualitas yang lebih baik sehingga memudahkan penetrasi ke pasar. Misi perusahaan ini adalah menciptakan solusi dan layanan superior yang berfokus pada pelanggan untuk memberikan dampak ekonomi yang nyata melalui analisis bahan kimia, fisik dan struktural.
[Malvern, Scientific Instrumentation, Instrumentasi ilmiah, Sains, Penelitian sains, Penelitian ilmiah, Mastersizer, Zetasizer, Omnisec, Viscosizer, Kinexus, Morphologi, Analytical instruments, Instrumentasi analitis, Peralatan laboratorium, Nano technology, Teknologi nano, Partile characterization, Karakterisasi partikel]